Siapa yang tak kenal dengan akun @dagelan yang viral di Instagram sekitar 2015 - 2016an, akun yang juga banyak menghasilkan kreator - kreator meme, komik dan quotes salah satu nya akun meme @lawakvanjava yang sayang harus hilang karena sedikit kesalahan tentang copyright sehingga lawak van java dibanned oleh instagram.
Kilas balik saat akun lawak van java masih belum hilang, bisa dikatakan meme - meme lawak van java yang paling bagus diantara akun - akun meme saat itu.
Meme - meme lawak van java bukan dibuat dari gambar lucu yang dikasih teks tapi dibuat dari template - template meme yang umum dan tidak "misused" dalam penggunaannya.
Untuk lebih mengenal dan mengenang lawak van java, dibawah ini beberapa meme buatan lawak van java.
1. Keyboard Cowok vs Cewek
2. Makan sebelah restoran mahal
3. Bertahan hingga weekend
4. Pelupa
5. Sahabatan rebut gebetan
6. Dilarang main HP
7. Lagi Mager
8. Chat tak pernah dibalas
9. Wacana Diet
10.Konspirasi micin
Itu dia beberapa meme @lawakvanjava yang masih bisa kita lihat. Apakah ada yang relate sama kehidupan kalian?
0 Comments